Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Daftar Isi

(Silahkan klik 👉  Daftar Isi Blog 🏡 Rumah Tanpa Riba  👈 Silahkan klik)  ini disajikan untuk memudahkan Anda dalam menelusuri konten blog secara keseluruhan dan terutama agar mudah dalam menemukan properti yang sesuai dengan keinginan.

Griya Oso - Perumahan Syariah Di Perbatasan Sidoarjo-Surabaya

Gambar
Perumahan Griya Oso - Tambak Oso - Kecamatan Waru - Sidoarjo Anda ingin memiliki rumah hunian yang aman, nyaman, bernuansa islami, dan strategis lokasinya❓ GRIYA OSO jawabannya 🏡🏡 Perumahan GRIYA OSO menjadi jawaban untuk Anda yang ingin memiliki Hunian yang seperti Anda harapkan selama ini. 📹 Video Animasi 3D View Kawasan Perumahan Griya Oso | Cluster Abu Bakar Anda tidak lagi dibuat pusing mencari jalan / akses untuk menuju tempat-tempat lainnya, karena GRIYA OSO mempunyai akses terbaik seperti NOL JALAN RAYA (Rencana Jalan Luar Lingkar Timur (JLLT) / Outer East Ring Road (OERR) , sangat dekat dengan Jalan  Lingkar Dalam Timur Surabaya (JLDT) /  Middle East Ring Road  (MERR )  Gunung Anyar Surabaya , serta sangat dekat dengan Pintu Tol Tambak Sumur Pondok Candra . 🚗🚗

Akad Jual Beli Istishna'

Gambar
AlhamduliLLAH ... setelah mengetahui apa itu Akad Jual-Beli Salam (السَّلَامُ) , mari kita lanjutkan dengan Akad Jual-Beli Istishna' (الْإسْتِصْنَاعُ) . Seperti biasa, langsung saja kami sajikan Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) terkait apa dan bagaimana kaidah-kaidah yang perlu diperhatikan dalam praktik akad jual-beli istishna' biasa dan pararel ini. Baca Juga:

Akad Jual Beli Salam

Gambar
Jika kita membaca-baca iklan Properti (Kavling & Perumahan) Syariah, seringkali kita menemui kalimat "Tanpa Akad Batil" . Tentunya kita jadi sedikit penasaran, tentang bagaimana akad jual beli yang tidak batil itu? Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini, kami bermaksud mengutip Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) tentang salah satu Akad Jual Beli yang biasa digunakan oleh Developer Properti Syariah, yakni Akad Salam . Baca Juga: